Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kelebihan dan Kekurangan Kawasaki Ninja ZX-25RR, Test Ride Versi Paling Sporty

Muhammad Farhan,Antonius Yuliyanto - Kamis, 6 April 2023 | 04:00 WIB
Test ride Kawasaki Ninja ZX-25RR
Okkie
Test ride Kawasaki Ninja ZX-25RR

Tapi 0-100 km/jam ZX-25RR mencatatkan waktu 5,74 detik, sedikit lebih lambat dari ZX-25R MY 2021 yang hanya 5,4 detik. 

Baca Juga: Meski Mirip, Tenaga Maksimal Ninja ZX-4RR dan ZX-25RR Beda Jauh

Kabar baiknya untuk jarak 0-201 meter ZX-25RR menorehkan waktu 8,87 detik saja, sedikit lebih cepat dibanding ZX-25R MY 2021 yang butuh 9 detik.

Demikian juga 0-402 meter, ZX-25RR 14,02 detik sementara ZX-25R MY 2021 14,1 detik.

Lalu bagaimana dengan top speed dari motor yang pakai throttle body 30 mm ini? Nah karena final gear diperingan, maka jangan heran jika ada penurunan.

Ukuran gir belakang Kawasaki Ninja ZX-25RR
Aant/Otomotif
Ukuran gir belakang Kawasaki Ninja ZX-25RR

Dalam posisi statis ZX-25RR jika digeber di tempat maka di spidometer akan mentok 190 km/jam saja, sementara ZX-25R MY 2021 bisa 195 km/jam.

Tentu saja di lintasan pun juga demikian, ZX-25RR ketika dites dapat 188 km/jam, walaupun sebenarnya masih mau naik, namun karena keterbatasan panjang lintasan akhirnya hanya dapat segitu.

Jika lintasan tak terbatas, yakin bisa dapat mentok 190 km/jam karena terasa masih bisa makin kencang. 

Sementara ZX-25R MY 2021 ketika dites di lintasan dapat 192 km/jam. Nah untuk hasil tes lengkapnya bisa dicek di tabel.

Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa