Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Bekas

Harus Tahu, 3 Masalah Ini Sering Muncul di Nissan X-Trail T32

ARSN - Rabu, 6 November 2024 | 11:15 WIB
Mobil bekas Nissan X-Trail T32 (foto ilustrasi)
Dok. OTOMOTIF
Mobil bekas Nissan X-Trail T32 (foto ilustrasi)

Yang kedua  bagian power steering khususnya motor EPS (Electric Powe Steering) yang paling sering kena.

"Penyakit khas X-Trail T32, beberapa orang ngeluh setir kayak patah-patah, itu di motor EPS-nya ada keausan, harus diperbaiki," jelasnya.

"Bisa dibilang penyakit EPS itu hanya ada di X-Trail T32 doang," lanjutnya.

3. Bushing Cross Member

kaki-kaki X-Trail T32 gen 3 juga menggunakan model cross member, alhasil ini menjadi salah satu kelemahannya.

"kaki-kaki sama kaya X-Trail T31, di T32 juga pakai cross member yang kotak, buat nopang lower arm, rack steer, dan sebagainya," ujarnya.

"Jadi beban kerja komponen bushing lebih berat, banyak bushing yang pecah dan itu jadi permasalahannya," tutupnya.

Itulah 3 masalah yang sering muncul di Nissan X-Trail T32 dilansir dari Otoseken.id.

Baca Juga: Pasang Kepala Aki Mobil Nggak Boleh Ngasal, Begini Cara Yang Benar

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Tantang Kreatifitas Mahasiswa, PLN Gelar Kompetisi Membangun Gokart Listrik

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa