Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha Lexi Asal Bandung Tampil Kencang Ambil Konsep Racing

Yuka Samudera - Senin, 9 November 2020 | 12:31 WIB
Yamaha Lexi asal Bandung, tampil kencang ambil konsep street racing!
@surabishoot @sunofrise
Yamaha Lexi asal Bandung, tampil kencang ambil konsep street racing!

"Sejauh ini puas sih mas membangun Yamaha Lexi ini, apalagi awalnya modifikasi yang saya pilih itu berkonsep sleeper. Tapi kok makin lama kayanya enggak tahan dengan tampilan standar, yasudah deh akhirnya jadi begini hasilnya haha," ujar Adriel.

Gimana sob, racing banget kan Yamaha Lexi milik Adriel ini?

Tampilan samping Yamaha Lexi milk Adriel.
@sunofrise
Tampilan samping Yamaha Lexi milk Adriel.

DATA MODIFIKASI

- Motor : Yamaha Lexi 2018
- Konsep : Street Racing
- Frame : Midnight Purple
- Bodywork :
- Cat : Orange xyralic gold by SIKKENS
- Jok : SND Racing
- Headlamp : Black Housing
- Stoplamp : Black Housing
- Handgrip : Domino Racing
- Panel saklar : KTC Racing
- Knalpot: CLD Racing C3
- Stang : Drophead
- Swing arm : Custom Chrome
- Shockbreaker : KTC Extreme
- Kaliper : Nissin Samurai Brake
- Master rem : KTC Radial with Big Tank Reservoir KTC Racing
- Handle kopling (Jika ada) : KTC Racing
- Tromol : VND Racing
- Cakram : AMS Racing
- Ban : Pirelli Diablo Rosso Corsa 2 90/80 (pelek jari-jari), Mizzle MR01 90/80 dan Maxxis Victra 120/70 (pelek standar)
- Pelek : Takasago Excel Asia Titanium ukuran 140 (pelek jari-jari) dan original repaint
- Mesin :
1. Bore Up 200cc 27.1hp by SJM BKR Racing Bandung
2. Klep Besar
3. Noken As, per klep BRT
4. Downdraft Throttle Body 36 4s1m racing
5. Sensor TPS 4s1m racing
6. Full Accent Wire
7. ECU Aracer RC Mini 5
8. Koil USR
9. CVT Full Upgrade 4s1m
10. Radiator Alumunium QTT Racing
11. Electronic Waterpump SND Racing
12. Selang Samco Racing

Part Lainnya :
1. Bar End KTC
2. Baut Full Probolt
3. Windshield SECTBILL
4. Custom kaki2 chrome
5. Steering Damper
6. Ducktail karbon
7. Cover dudukan windshield karbon
8. Cover ring spidometer karbon
9. Cover stang karbon
10. Undertail karbon
11. Selang rem HEL

Owner: Adriel Anggaputra (@adrielangga), Jl Golf Barat Arcamanik Bandung, 0818623343

 

 

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa