Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Pecinta 2-Tak Wajib Tahu! Evolusi Honda NSR500, Rajanya Motor 2-Tak Dunia

Rezki Alif Pambudi - Senin, 25 Juni 2018 | 16:15 WIB
Honda NSR500 Mick Doohan
boxrepsol.com
Honda NSR500 Mick Doohan

Honda ingin melangkah lebih maju lagi dengan membuat mesin yang bisa menghentak piston dua kali lebih cepat, NSR500 versi ini tenaganya sampai 168 dk.

(BACA JUGA:Pantesan Rossi Sampai Frustasi, Ini Cara Kerja ECU di Motor MotoGP)

Suara NSR500 1990 sangat gahar, beberapa pihak nyebutnya 'Screamer'.

Dengan tenaga lebih besar, harus ada pembalap top yang bisa menaklukkannya.

1990-1993 Honda tidak jadi juara, kalah dengan Yamaha dan Suzuki saat itu.

1991, Ada regulasi baru tentang berat motor, berat minimum motor menjadi 130 kg dan juga ada batasan lebar ban, juga batasan pasokan bensin.

Hal itu sedikit melemahkan NSR500.

NSR500 tetap jadi yang terkuat dalam hal top speed tapi ternyata regulasi bikin akselerasi di tikungan tidak bagus.

(BACA JUGA:Jauh Dibanding Ducati, Jorge Lorenzo Rela Dibayar Segini di Repsol Honda)

1992, ada ubahan regulasi baru, setiap silinder harus punya sistem pembakaran lebih praktis dalam satu waktu.

Editor : Anton Hari Wirawan
Sumber : Boxrepsol.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Chery J6 Edisi Batik Cuma Ada Satu di Indonesia, Enggak Semua Orang Bisa Punya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa