Lakukan 5 Hal Ini, Dijamin Touring Kamu Jadi Makin Asyik! Yuk Disimak

Ditta Aditya Pratama - Sabtu, 14 April 2018 | 17:37 WIB

Cari rute yang seru biar perjalanan enggak monoton... (Ditta Aditya Pratama - )

Jadinya waktu lebih efisien karena enggak saling tunggu-tungguan.

3. Bagi Rombongan saat Mengisi Bensin

Salim/GridOto.com
Kalau rombongan banyak, bisa dipecah saat isi bensin...

Ini berlaku kalau rombongan anda berjumlah lebih dari 10 kendaraan.

Jika jumlah rombongan banyak, tentunya akan makan waktu saat mengisi bensin bersama-sama.

Apalagi kalau kamu touring dengan mobil.

Solusinya bisa dengan membagi rombongan, Bro!

(BACA JUGA: Persiapan Buat Touring Biar Enggak Masuk Angin, Vest Keren Ini Lagi Diskon Sob!)

Prioritaskan kendaraan yang bensinnya hampir habis atau yang tangkinya paling kecil.

Yang bensinnya masih banyak, bisa lanjut ke pom bensin berikutnya.