Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nissan Leaf Nismo Concept, Kencang Tanpa Perlu Bahan Bakar

Gagah Radhitya Widiaseno - Selasa, 10 Oktober 2017 | 13:10 WIB
Nissan Leaf Nismo Concept
Roadandtrack.com
Nissan Leaf Nismo Concept

Bumper depan versi Nismo terdapat detail merah dengan bingkai foglamp yang lebih meninggi.

Pada bagian samping terdapat perbedaan dari segi pelek dan side skirt yang ada di versi Nismo.

Pada bagian belakang, versi Nismo terdapat penambahan lampu dan detail warna merah pada diffuser.

Terdapat pula emblem Nismo yang menunjukkan bahwa ia versi kencang dari Leaf reguler.

Nissan Leaf Nismo Concept pakai mesin listrik bertenaga 147 dk dengan torsi 320 Nm.

Berbeda jauh dengan Nissan Leaf yang hanya memiliki tenaga sebesar 107 dk dengan torsi 254 Nm.

Editor : Anton Hari Wirawan
Sumber : Motor1.com,Greencarreports

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa