(BACA JUGA: Selamat! Mantan Juara Dunia MotoGP Casey Stoner Punya Bayi Perempuan)
Rossi juga menyebutkan hasil operasi yang sempurna juga menjadi kontribusi cepatnya pemulihan kakinya.
"Operasinya sempurna, kaki saya tidak menderita terlalu banyak," ujarnya.
"Saya kehilangana banyak darah, tapi setelah ketegangan itu saya tidak terlalu banyak merasa sakit," ucap Rossi.
Menurutnya, banyak faktor yang pada akhirnya membantunya dapat pulih lebih cepat.
Semoga Valentino Rossi bisa meneruskan persaingan dalam perebutan titel juara musim ini.
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | Speedweek.com |
KOMENTAR