Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Bekas

Ini 3 Penyebab Cahaya Lampu Mobil Kurang Terang, Bisa Bahaya Saat Malam

ARSN - Kamis, 2 Januari 2025 | 17:25 WIB
Ilustrasi sorot lampu mobil
Owen
Ilustrasi sorot lampu mobil

2. Sorot Lampu Tidak Terarah

Ilustrasi. Tinggi sorot lampu harus lebih rendah dari posisi lampu agar menerangi jalan.
Angga Raditya
Ilustrasi. Tinggi sorot lampu harus lebih rendah dari posisi lampu agar menerangi jalan.

Penyebab kedua, sorot lampu tidak mengarah ke bawah sehingga seolah-olah lampu mobil kurang terang.

"Kalau sorot lampunya ke atas, tentu tidak akan menerangi jalanan di depan," terang Tomi.

Sorot lampu mobil harus lebih rendah dari posisi lampu, sehingga bisa menerangi jalan secara menyeluruh.

Caranya dengan mengatur ulang ketinggian lampu secara manual.

3. Mika Lampu Baret

Mika lampu baret bisa bikin lampu mobil kurang terang
Angga Raditya
Mika lampu baret bisa bikin lampu mobil kurang terang

Mika lampu yang baret bisa bikin kurang terang, apalagi baret halus dan banyak.

Akibatnya sorot lampu jadi tidak fokus akibat baret atau kusam pada mika lampu depan.

Kalau baret halus begini, harus diservis supaya mika lampu bening kembali.

Baca Juga: Mau Beli Mobil Bekas Suzuki Ertiga, Cek Dulu Bagian Ini Sebelum dibeli

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa