Fitur boleh kalah, tapi keterjangkauan Toyota Avanza 1.3 E yang mengisi kekalahan tersebut.
Baca Juga: Biar Paham, Begini Cara Rotasi Ban Xenia dan Avanza, Lebih Awet
Toyota membanderol Avanza 1.3 E mulai dari Rp 239,7 juta untuk transmisi manual, dan Rp 254,2 juta untuk transmisi CVT.
Di sekitar Avanza 1.3 E, konsumen harus menambah sedikit untuk Suzuki Ertiga GL transmisi manual.
Untuk Mitsubishi Xpander ataupun Suzuki Ertiga GL AT, konsumen mesti mengeluarkan kocek mendekati Rp 270 jutaan.
Editor | : | Trybowo Laksono |
KOMENTAR