Baca Juga: Ini Alasan Honda Kasih Diskon Gede Honda EM1 e: Menjelang Akhir Tahun
Sedangkan motor listriknya mampu mengelontorkan tenaga 1,8 Kw dengan top speed 55 km/jam.
Selain itu, AHM juga umumkan harga Honda CUV e yang dipasarkan dalam dua varian.
Tipe standar dijual Rp 54,45 juta sudah dilengkapi dengan 2 baterai mobile power pack (MPP).
Tipe paling mahal yaitu tipe RoadSync Duo dengan dua baterai dibanderol Rp 59,65 juta.
Baca Juga: Honda EM1 e: Kompak Pakai Skin MotoGP di Mandalika, Ada Livery Tim Pabrikan sampai Satelit
Kedua varian ini mempunyai jarak tempuh hingga 80,7 km.
Motor listrik yang dilengkapi dengan gardan ini diklaim mampu mencapai top speed hingga 83 km/jam.
Honda CUV e: RoadSync dapat disambungkan ke ponsel.
Sehingga pada layar speedometer sebsar 12 inci dapat menampilan maps hingga pemutar musik.
Nah itu tadi harga resmi dua motor listrik yang belum lama ini diluncurkan Honda di Indonesia.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR