"Sopir ngantuk lalu kurang waspada pandangan depan hingga alami kecelakaan," ujarnya.
Pelajar SMA yang tidak bisa mengendalikan mobilnya lalu menabrak BeAT Street pelat H4226ASW dan Vario pelat H3234LY yang sedang berhenti di U-turn untuk menyeberang jalan.
Pemotor Vario sampai terjepit di kolong mobil.
Pengguna jalan dan warga sekitar lalu menolong korban dengan membalikan bodi mobil.
"Pengemudi Xpander tak memiliki SIM A. Kami masih lakukan pemeriksaan," bebernya.
Editor | : | Hendra |
KOMENTAR