Rumah sekring yang meleleh biasanya ada di jalur kelistrikan yang dilewati arus listrik besar.
Nah, disarankan agar pemilik mobil jangan sekali-kali mengganti sekring dengan ukuran lebih besar.
Itulah penyebab rumah sekring di mobil bekas bisa meleleh.
Baca Juga: Perlu Tahu, Begini Cara Bikin Mobil Bekas Suzuki Ertiga Hybrid Makin Irit
Editor | : | ARSN |
KOMENTAR