Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Macet di Puncak Bogor Sampai 17 Jam, Pengendara Kebelet BAB Terpaksa Lakukan Ini

Ferdian - Selasa, 17 September 2024 | 19:30 WIB
Kemacetan parah di Puncak Bogor saat libur panjang
naufal fauzy/tribunbogor
Kemacetan parah di Puncak Bogor saat libur panjang

GridOto.com - Ramai kemacetan horor yang terjadi di Puncak Bogor, Jawa Barat.

Salah seorang wisatawan asal Jakarta bernama Jumar menceritakan bagaimana dirinya kejebak macet sampai 17 jam.

Kemacetan ini terjadi saat musim libur panjang 14-16 September 2024.

Kepadatan terjadi di sejumlah ruas jalan mulai dari wilayah Megamendung, Cisarua, sampai ke Puncak Pass atau perbatasan Cianjur.

"Ini mungkin kemacetan yang luar biasa dibandingkan pada libur-libur lain.

Sudah 17 jam terjebak macet, biasanya hanya 5 jam," ujar pria asal Jakarta itu dikutip dari Kompas.com (16/9/2024).

Menurutnya, polisi lalu lintas memang sudah terlihat mengatur lalu lintas dengan menerapkan one way (satu arah) di sepanjang jalan.

Baca Juga: Terungkap Penyebab Macet Horor di Puncak Bogor, Bukan Sekali Terjadi

Namun peningkatan volume kendaraan ke arah Puncak Bogor, membuat keberadaan polisi tak berpengaruh banyak.

Bahkan kemacetan panjang tak terhindarkan.

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa