Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Belum Banyak Tahu, Fan Belt Bikinan Indonesia Ini Diekspor ke Puluhan Negara

Panji Nugraha - Minggu, 15 September 2024 | 22:14 WIB
Fan Belt dengan merek Max Belt hasil produksi dari PT Supreme Belting Perkasa diekspor ke lebih dari 30 negara
Panji Nugraha/GridOto.com
Fan Belt dengan merek Max Belt hasil produksi dari PT Supreme Belting Perkasa diekspor ke lebih dari 30 negara

Max Belt selalu konsen dengan kualitas dan juga harga yang ditawarkan akan lebih kompetitif dibadingkan brand lain.

"Max Belt menghadirkan kualitas belt yang teruji, sebelum mereka membeli akan diuji oleh mereka! Selain itu harga kami juga akan bisa lebih murah ketimbang produsen eksisting mereka," yakin Alex.

Dengan keikut sertaan Max Belt di Automechanika Frankfurt 2024, dijadikan oleh Max Belt untuk meeting point bertemu dengan calon buyer potensial.

"Kami ikutan di Automechanika Frankfurt 2024 karena akan ketemu beberapa calon buyer dan tentunya berharap bisa masuk ke pasar Jerman," harap Alex.

Baca Juga: Pelek Mobil Excel Ikut di Automechanika Frankfurt 2024, Kembali Bidik Pasar Eropa

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Sudah Ada di NJKB Dispenda Jakarta, Ini Spesifikasi Honda HR-V Hybrid

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa