Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mendadak, Roda 5 Dari 35 Mobil dan Motor Ngunci Bebarengan Saat Parkir di Cimahi

Irsyaad W - Sabtu, 14 September 2024 | 12:11 WIB
Petugas gabungan Dishub, Polisi, Subdenpom TNI, Garnisun TNI, dan Satpol PP Cimahi gembok mobil parkir sembarangan
Rahmat Kurniawan/TribunJabar.id
Petugas gabungan Dishub, Polisi, Subdenpom TNI, Garnisun TNI, dan Satpol PP Cimahi gembok mobil parkir sembarangan

Dishub, bersama TNI-Polri dan instansi terkait, akan rutin melakukan operasi tertib parkir sebagai langkah edukasi dan sosialisasi kepada masyarakat.

Menurut Cuhaedi, operasi tersebut dilakukan secara berkala dan telah dijadwalkan.

"Kami lakukan secara berkala, karena sudah terjadwal. Ada kajian dulu sebelum pelaksanaannya," tambahnya.

Cuhaedi menekankan pentingnya meningkatkan edukasi serta sosialisasi mengenai aturan parkir.

Dalam setiap operasi, masih banyak ditemukan kendaraan yang parkir di zona larangan, terutama di bahu jalan.

"Demi kelancaran arus lalu lintas, parkirlah di tempat yang diperbolehkan dan jangan sembarangan, terutama di bahu jalan," sebutnya.

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Enam Cara Yang Benar Beli Mobil Bekas, Simak Biar Nggak Ketipu

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa