Jika sudah ada tanda-tanda roller peang segera ganti baru itu jauh lebih baik.
Komponen kedua yakni kampas ganda juga sangat bisa terjadi keausan.
Keausan kampas ganda menyebabkan jarak dengan mangkok kopling menjadi lebih jauh.
Baca Juga: Bahaya Isi Oli Mesin Honda Genio Terlalu Penuh, Jangan ya Dek
Karena kampas ganda yang sudah aus ini juga akan mempengaruhi daya cengkeram ke mangkok ganda.
Alhasil tarikan motor matic terasa berat dan ngempos.
Itulah komponen yang bisa menyebabkan tarikan motor berat dan ngempos.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR