Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dipakai Faus Fransiskus, Segini Penjualan Sienta Sebelum Disuntik Mati

Ferdian - Selasa, 10 September 2024 | 17:55 WIB
Ilustrasi Toyota Sienta
Otomotifnet
Ilustrasi Toyota Sienta

Selanjutnya pada 2021, distribusi Sienta dari pabrik ke diler mengalami kenaikan lantaran facelift dan adanya kebijakan insentif Pajak Penjualan Barang Mewah Ditanggung Pemerintah, namun tidak signifikan, yakni sebanyak 841 unit.

Adapun pada periode Januari-Desember 2022, total pengiriman mobil yang diproduksi ke diler Toyota hanya 99 unit.

Kemudian pada 2023 penjualan Sienta hanya tercatat 1 unit yaitu pada Januari.

Padahal pada Januari 2023 Sienta hilang dari situs resmi Toyota Indonesia.

Baca Juga: Cocok Buat Antar Anak sekolah, Toyota Sienta Dijual Mulai Segini

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Sering Disepelein, Begini Cara Mudah Cek kondisi Seat Belt Mobil

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa