Di varian Prime, ia sudah standar dengan fitur Advanced Driver Assistance Systems (ADAS) Hyundai SmartSense.
Kalau ditanya soal irit, mesin empat silinder 1.497 cc Smartstream G1.5 milik Stargazer terbilang cukup irit meskipun tidak terlalu cemerlang.
Baca Juga: Toyota Avanza Masih Terlalu Perkasa Bagi Xpander dan Stargazer
Di rute Dalam Kota, Hyundai Stargazer Prime mencatatkan konsumsi BBM 13,8 km/l.
Sementara di rute Tol dengan kecepatan rata-rata lebih tinggi, konsumsi BBMnya tercatat 18,5 km/l.
Sebagai bonus, di rute Luar Kota dengan kecepatan rata-rata 50 km/jam, konsumsi BBMnya itu 17,7 km/l.
Editor | : | Trybowo Laksono |
KOMENTAR