"Air keras bisa merobek lapisan itu, kaca mobil jadi tidak punya lapisan pelindung," sambung Christopher.
Memang awalnya kaca mobil akan sama-sama terlihat bening karena jamur hilang.
"Tapi tidak lama kaca bakal jadi buram, tidak jernih lagi, bahaya kalau dipakai malam hari atau hujan," tutup Christopher.
Baca Juga: Inilah 2 Penyebab Rem Mobil Bisa Jadi Macet, No.1 Sepele Banget
Editor | : | ARSN |
KOMENTAR