Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ban Serep di Bagasi Mobil Jangan Dicuekin, Tetap Rawat Dengan Cara Ini

Radityo Herdianto - Rabu, 10 Juli 2024 | 19:00 WIB
Ban serep di bagasi mobil jangan dicuekin, tetap rawat dengan cara ini.
Radityo Herdianto / GridOto.com
Ban serep di bagasi mobil jangan dicuekin, tetap rawat dengan cara ini.

Begitupun pada kebersihan ban serep yang juga perlu dijaga.

Pada dinding ban bisa diberikan cairan silikon atau trimmer khusus ban.

"Perubahan temperatur kabin juga bisa mempercepat pengerasan kompon karet yang menimbulkan retak-retak, jadi perlu dijaga kelembabannya," himbau Roni.

Ilustrasi. Perbedaan ban yang sudah di semir dan sebelum
Ilustrasi. Perbedaan ban yang sudah di semir dan sebelum
 

Baca Juga: Pentingnya Ban Serep Dirawat Rutin, Mencegah Hal Seperti Ini Sob

Terakhir, pada bagian pelek juga ikut dibersihkan setidaknya dengan lap atau pembersih khusus.

Tujuannya untuk mencegah timbulnya karat pada bagian pelek.

"Pastikan kebersihan pelek agar tidak terjadi korosi yang nantinya malah menyulitkan ban serep untuk dipasang," ujar Roni.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa