Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bagaimana Kabel Audio Pengaruhi Kualitas Suara Begini Penjelasan Pakar

Radityo Herdianto - Rabu, 29 Mei 2024 | 08:00 WIB
Bagaimana kabel audio mobil pengaruhi kualitas suara, begini penjelasan pakar.
Kyn/Dok. OTOMOTIF
Bagaimana kabel audio mobil pengaruhi kualitas suara, begini penjelasan pakar.

Hasilnya, Andreas mengklaim kabel audio berkualitas bisa menghasilkan suara audio yang presisi tanpa distorsi maupun noise.

Begitupun dalam proses instalasinya juga perlu terukur.

"Jalur kabel audio harus berjauhan dengan jalur kabel grounding," saran Lukito, pemilik bengkel spesialis Innovation Car Audio, Cengkareng, Jakarta Barat.

Seluruh Kabel Audio Toyota Kijang Innova Zenix Dibuat Jalur Baru
Radityo Herdianto / GridOto.com
Seluruh Kabel Audio Toyota Kijang Innova Zenix Dibuat Jalur Baru
 

Baca Juga: Suara Speaker Audio Mobil Jadi Sember Ada Bagian yang Mulai Rusak

Tujuannya, ia menjelaskan kabel grounding mengalirkan arus listrik yang kuat.

Dipasang terlalu dekat bisa menciptakan induksi pada kabel audio sehingga sinyal frekuensi suara bisa terganggu.

"Jalur pemasangan antara speaker kiri dan kanan harus sama panjang dan seimbang dari posisi amplifier ataupun prosesor agar output sinyal dan arus listriknya bisa setara," jelas Lukito lagi.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa