Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yang Satu Ini Jadi Wuling Binguo EV Pertama Dengan Tampilan Ceper

Aditya Pradifta - Senin, 20 Mei 2024 | 12:00 WIB
Modifikasi Wuling Binguo EV pertama di Indonesia yang dibikin ceper
instagram/btxconcept
Modifikasi Wuling Binguo EV pertama di Indonesia yang dibikin ceper

Baca Juga: Wuling Ungkap Alasan Pertahankan Soket Charger GB/T Buat Ngecas Mobil Listrik

Fitment bagged bikin penampilan Wuling Binguo EV terdongkrak maksimal
instagram/btxconcept
Fitment bagged bikin penampilan Wuling Binguo EV terdongkrak maksimal

Bukan cuma soal tongkronganya, fitment bagged pada mobil listrik ini ternyata masih punya banyak kejutan.

Di kaki-kaki bukan cuma soal airsus, tapi juga ada pelek ikonik lansiran BBS.

Selain itu, perubahan pada eksterior pun sangat mendukung fitment jadi semakin menggemaskan.

Soalnya Wuling Binguo EV ini sudah dibuat body kit custom buatan BTX Concept.

Editor : Dwi Wahyu R.

Suzuki Jimny 5 Pintu Wajib Iri Sama Pendahulunya Yang Cuma 3 Pintu Ini

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa