Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ban Motor yang Diisi Angin Nitrogen Lebih Awet? Begini Penjelasannya

Isal - Rabu, 24 April 2024 | 17:00 WIB
Kelebihan isi ban motor dengan angin Nitrogen
Wisnu/GridOto.com
Kelebihan isi ban motor dengan angin Nitrogen

Baca Juga: Terpaksa Beli Ban Bekas Untuk Motor Anda, Wajib Perhatikan Hal Ini

Ternyata meski bertahan dalam perubahan suhu, ban yang diisi dengan nitrogen tetap harus dicek secara berkala tekanan anginnya.

“Sebenarnya kalau tidak ada kebocoran cukup sebulan sekali saja,” saran Endro.

“Kalau ban kempis berarti tandanya ada kebocoran halus, missal dari pentil atau dinding ban,” tutupnya saat ditemui di daerah Jatibening, Bekasi, Jawa Barat.

Jadi memang bisa lebih awet dibandingkan menggunakan angin kompresor biasa, namun tetap harus dicek secara berkala ya teman-teman.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dihubungi Ketika Darurat, Ini Nomor Telepon Jasa Marga Hingga Ambulans

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa