Dengan kata lain decal mampu memberi nyawa serta karakter unik pada sebuah mobil modifikasi.
Baca Juga: Modifikasi Honda Civic Turbo Makin Agresif, Bodi Berhias Karbon
Tapi perlu dicatan juga bahwa sebuah decal tidak bisa dibuat dengan desain sembarangan.
Catatan pentingnya yakni desain harus dibuat sesuai dengan karakter serta konsep mobil.
Jika tidak maka decal bisa menjadi kurang kuat impact-nya pada kendaraan.
"Decals itu menegaskan konsep mobil yang dibangun. Dia yang memberi ruh sehingga bisa punya karakter yang memperkuat konsep membangun mobil," pungkas Andrie.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR