Ada beberapa varian yang dikeluarkan oleh PT Toyota-Astra Motor (TAM) yakni E,G,V.
Varian E adalah yang terendah dan hanya mendapatkan velg 14 inch, AC single blower, dan audio 1 din.
Baca Juga: Gendong Mesin Diesel, Ini Potensi Upgrade Toyota Hilux Rangga
Sementara kasta tertingginya V mendapat pengatur AC otomatis, panel kayu pada dashboard dan trim serta pengereman ABS dan EBD.
Secara harga bisa dibilang Toyota Kijang Innova diesel ini cukup stabil.
Sebagai contoh, Toyota Kijang Innova diesel tahun 2004 dijual Rp 80 juta (E/MT), Rp 110 juta (G/AT), Rp 110 (G/MT), Rp 120 juta (V/AT), Rp 110 juta (V/MT).
Sedangkan untuk tahun 2007 Rp 110 juta (E/MT), Rp 150 juta (G/AT), Rp 140 juta (G/MT), Rp 150 juta (V/AT), Rp 140 juta (V/MT).
Potensi mesin diesel ini bisa membuat asap hitam mudah keluar dari knalpot lho.
Itulah harga mobil bekas Toyota Kijang Innova diesel generasi awal.
Keterangan :
Data diambil dari Bursa Mobil Bekas GridOto.com
Editor | : | Hendra |
KOMENTAR