Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Ini Bikin Ban Mobil Enggak Bocor Samping Setelah Dipasang

Ryan Fasha - Jumat, 1 Maret 2024 | 12:00 WIB
Ban mobil baru dipasang
Ban mobil baru dipasang

Sikat sekeliling bibir pelek sampai dirasa bersih dari bekas karet ban lama.

Setelah itu ban yang baru bisa langsung dipasang.

Bagian bibir pelek kotor bikin bocor
Bagian bibir pelek kotor bikin bocor

Baca Juga: Sudah Waktunya Ganti, Segini Harga Ban Mobil Bekas Honda Jazz RS

"Mengetes kebocoran ban bisa dengan bantuan air sabun," ucap Andy dari bengkel Honda Clinic di Pondok Kopi, Jakarta Timur.

"Air sabun ini akan mendeteksi apakah masih ada bocor yang ditandai dari gelembung udara yang muncul," bebernya.

Itulah cara untuk membuat ban baru setelah dipasang tidak bocor di bagian samping.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bersiap Contra Flow Jelang Nataru, Berlaku di Gerbang Tol Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa