Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2024

Kalau Masuk Indonesia, MG 3 Hatchback Mesti Berurusan Dengan Siapa?

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Rabu, 28 Februari 2024 | 14:10 WIB
MG 3 memiliki desain kontemporer khas MG Motor terbaru.
MG Motor
MG 3 memiliki desain kontemporer khas MG Motor terbaru.

Sebagai gambaran, MG 3 memiliki bodi berdimensi panjang 4.113 mm, lebar 1.797 mm, tinggi 1.502 mm, dan wheelbase 2.570 mm.

MG 3 boleh sesuai dari ukuran dimensi dengan Small Hatchback lainnya, tapi ia memiliki firepower yang sangat besar.

Toyota Yaris Cross Hybrid
F Yosi/GridOto.com
Toyota Yaris Cross Hybrid

Baca Juga: MG 3 Generasi Terbaru Rilis di Geneva Motor Show, Ini Spesifikasinya

Apalagi di kelas ini, semua pemainnya menggunakan mesin empat silinder 1.500 cc N/A tanpa sematan hybrid ataupun turbo.

Jika dicocokkan lintas kelas, maka ada Toyota Yaris Cross Hybrid yang menunggu kehadiran MG 3.

Toyota Yaris Cross Hybrid memiliki mesin empat silinder siklus Atkinson 1.496 cc yang melontarkan tenaga 67 kW atau 89 dk dan torsi 121 Nm.

Mesin tersebut dibantu motor listrik penggerak bertenaga 59 kW atau 79 dk dan bertorsi 141 Nm.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa