Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Memang Bukan Suzuki Jimny 5 Pintu, Tapi Yang Ini Sudah Bermesin Turbo

Aditya Pradifta - Senin, 8 Januari 2024 | 08:00 WIB
Suzuki Katana 1997 engine swap pakai mesin turbo
Aditya Pradifta/GridOto.com
Suzuki Katana 1997 engine swap pakai mesin turbo

K6A mampun memproduksi tenaga sebesar 65 dk, sementara torsinya di angka 103 Nm.

Ditambah lagi dengan adanya dukungan turbo intercooler yang menjamin temperatur dalam tingkat normal supaya performa tetap optimal.

Baca Juga: Suzuki Jimny 5 Pintu Bisa Pakai Pelek Ring 20 Inci, Ini Syaratnya

Transmisi Suzuki Katana kini sudah dibuat jadi otomatis
Aditya Pradifta/GridOto.com
Transmisi Suzuki Katana kini sudah dibuat jadi otomatis

"Terus istimewanya lagi ini tuh sudah dibikin jadi transmisi otomatis," ujar Andrie.

"Untuk perjalanan jadi terasa leih nyaman pastinya. Cuma memang kalau dilihat dari profil luarnya tampak biasanya saja, padahal perubahan sangat signifikan di mesin," sambungnya melengkapi.

Bahkan kenyamanan tersebut didukung lagi dengan keberadaan electric power steering (PS) copotan dari Suzuki Jimny JA22.

Pasti jadi semakin nyaman meluncur di jalan raya dengan mengendarai Suzuki Katana satu ini.

Data Modifikasi

Suzuki Katana 1997
Engine K6A Twincam DOHC
Turbo intercooler
Automatic transmission
EPS ex JA22

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa