Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jelang Libur Nataru, Cek Kondisi Ban Mobil Sebelum Bepergian Jauh

Angga Raditya - Senin, 18 Desember 2023 | 12:00 WIB
Ilustrasi. Jelang libur panjang Nataru, segera ganti ban mobil jika ada gejala begini
Bridgestone
Ilustrasi. Jelang libur panjang Nataru, segera ganti ban mobil jika ada gejala begini

Selain itu ban botak juga menghasilkan suara lebih berisik akibat tidak mampu memecah angin dengan efektif.

2. Ban Benjol

Ban benjol menandakan ada konstruksi kawat baja terputus di dalam.
IG: @mobilgue
Ban benjol menandakan ada konstruksi kawat baja terputus di dalam.

Baca Juga: Ganti Pelek Mobil Baru Kok Perlu Spooring Ulang, Ini Jawabannya 

Ganti ban mobil apabila terdapat benjolan pada tapak ban atau dinding ban.

"Ban benjol menandakan ada konstruksi kawat baja yang terputus di dalam," timpal Johan dari gerai reparasi ban Tripanca Tire Service, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan.

Ban benjol membuat mobil terasa bergetar, dan secara konstruksi juga sudah tidak kuat.

3. Ban Aus Tidak Merata

Ban aus tidak merata bisa disebabkan dari sudut alignment yang salah atau kerusakan pada komponen suspensi mobil.

Ban aus tidak merata bisa mengalami aus di bagian dalam, atau bisa juga botak di bagian pinggir.

Kalau ban sudah aus tidak merata, segera ganti ban demi keamanan selama perjalanan.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Harga Beda Rp 11 Jutaan, Ini Bedanya Yamaha Aerox Alpha Turbo Ultimate Dengan Tipe Standar

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa