"Nah jadi runutannya diproduksi untuk pemenuhan display ke dealer tertentu dan test drive. Kami sudah canangkan launchingnya itu di IIMS 2024 dan promise delivery ke konsumen yang memesan saat GIIAS 2023 kemarin adalah pada saat launching delivery," tuturnya.
Bicara spesifikasi Omoda E5 pakai baterai berkapasitas 61 kWh.
Membuatnya bisa menghasilkan tenaga 221 hp dan akselerasi dari 0-100 km dalam waktu 7.8 detik.
Dari segi desain masih identik dengan Omdoa 5 mesin bensin, namun paling terlihat adalah desain gril. Jadi ciri khas mobil listrik, Omoda E5 pakai gril bergaya lebih minimalis.
Pada fascia, headlight sudah pakai LED. Juga ada tambahan DRL (daytime running led) pakai LED.
Editor | : | Hendra |
KOMENTAR