Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

SIM Barcode Terbit, Bagaimana yang Masih Pakai Foto Amankah?

M. Adam Samudra - Minggu, 12 November 2023 | 10:45 WIB
SIM terbaru sudah ada fitur barcode
SIM terbaru sudah ada fitur barcode

Dengan demikian, rekam jejak pengemudi yang terekam dalam barcode Smart SIM akan terlihat datanya.

Smart SIM dibekali kemampuan untuk merekam atau mencatat jumlah pelanggaran yang pernah dilakukan pengendara, dan menyimpannya di server Korlantas Integrated Road Safety Management System (IRSMS).

Tidak hanya itu, daftar kecelakaan yang pernah dialami pengendara juga bisa terdata secara otomatis di server tersebut.

Terdapat dua cara mengurus atau meng-upgrade SIM konvensional menjadi Smart SIM.

Jika sudah memiliki SIM, Anda bisa mendapatkan Smart SIM dengan melakukan perpanjangan di Polda atau gerai SIM keliling.

Bila sobat GridOto termasuk pengguna baru, cobalah untuk membuat Smart SIM langsung di kantor Satpas SIM.

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Untuk Liburan Tahun Baru, Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa