Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Banyak Kendaraan Terlantar Bikin Polisi Luncurkan Ilmu Semeru, Dijamin Motor Hilang Bisa Terlacak

M. Adam Samudra - Selasa, 19 September 2023 | 18:20 WIB
Ilustrasi motor tak bertuan di Satpas SIM daan mogot, Jakarta Barat
Adam Samudra
Ilustrasi motor tak bertuan di Satpas SIM daan mogot, Jakarta Barat

Sebagai contoh, kehilangan sepeda motor di Kota Malang, tinggal masukkan data nopol ke dalam aplikasi.

Nanti terlacak, apakah ranmor yang hilang telah diamankan atau tidak.

Apabila sudah diamankan, bisa langsung diketahui di Polres atau Polsek mana yang mengamankannya.

Dalam aplikasi Ilmu Semeru, juga terdata secara lengkap klasifikasi ranmor yang diamankan oleh pihak kepolisian.

Mulai roda dua, roda empat, hingga truk.

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Untuk Liburan Tahun Baru, Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa