Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Penjualan Hyundai Stargazer X Agustus 2023, Ini Tipe Terlaris

Dwi Wahyu R. - Selasa, 19 September 2023 | 14:19 WIB
Penjualan Hyundai Stargazer X Agustus 2023, ini tipe terlaris
Rayhan Haikal/GridOto.com
Penjualan Hyundai Stargazer X Agustus 2023, ini tipe terlaris

Untuk varian ini harga jual on-the road di DKI Jakarta Rp 336.200.000.

Di tempat keempat ada  Hyundai Stargazer X Prime 6-seat Two-Tone sebanyak 28 unit (3,4%) dan Stargazer X Prime 7-seat Two-Tone 2 unit (0,2%).

Hyundai Stargazer X punya ground clearance lebih tinggi
Pradana/GridOto.com
Hyundai Stargazer X punya ground clearance lebih tinggi

Baca Juga: Beda Transmisi Matik Hyundai Stargazer X Vs Mitsubishi Xpander Cross

Hyundai Stargazer X Prime 6-seat Two-Tone harganya Rp 338.700.000 sedang Stargazer X Prime 7-seat Two-Tone Rp 337.700.000.

Buat informasi, PT HMID juga menawarkan Hyundai Stargazer X tipe Style yang harganya lebih murah.

Buat contoh Hyundai Stargazer X Style 7-seat dijual dengan harga Rp 325.600.000 sedang yang 6-seat Rp 326.600.000.

Oh ya, Soerjo juga menjelaskan kenapa varian 6-seater lebih banyak dicari konsumen dibanding 7-seater.

"Orang melihat yang 6-seater itu kabinnya terasa lebih lapang dan sangat mudah untuk pindah dari baris kedua ke baris ketiga," lanjut Soerjo, sapaan akrab pria ramah ini.

Data Wholesales Gaikindo Bulan Agustus 2023

No. Tipe Penjualan (Unit)
1. Stargazer X Prime 6-seat 534
2. Stargazer X Prime 7-seat 244
3. Stargazer X Prime 6-seat Two-Tone 28
4. Stargazer X Prime 7-seat Two-Tone  2
  TOTAL 808

Demikian artikel "Penjualan Hyundai Stargazer X Agustus 2023, Ini Tipe Terlaris" dari GridOto.com.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa