Baca Juga: Awas! Kampas Ganda Motor Matic Rawan Rusak di Musim Liburan
"Alhasil saat kita memutar gas, kecepatan motor naiknya jadi agak lama. Kemudian kalau sudah parah akan menimbulkan gredek saat motor matic mau jalan," tutupnya.
Makanya, agar mangkok kampas ganda tidak cepat aus, sebaiknya kalian rutin lakukan cek kondisi kampas ganda ketika servis CVT.
Pastikan kampas ganda dalam kondisi bagus agar tidak membuat kampas ganda cepat aus.
Nah, jadi itu tadi penyebab sepele yang sering membuat mangkok kampas ganda cepat habis termakan.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR