Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ganti Turbo Toyota Kijang Innova Diesel Lebih Besar Wajib Lakukan Ini

Ryan Fasha - Senin, 18 September 2023 | 08:00 WIB
Mesin Toyota Kijang Innova diesel dimodifikasi total
Aditya Pradifta
Mesin Toyota Kijang Innova diesel dimodifikasi total

Namun risiko mesin jebol jika dipaksa jalan sangat bisa terjadi.

"Selain remap ECU juga bisa dilakukan penambahan piggyback atau alat manipulasi bacaan ECU," ucap Akbar dari bengkel MRA Project di Grand Wisata, Bekasi.

Piggyback Greddy Ultimate
Aditya Pradifta
Piggyback Greddy Ultimate

Baca Juga: Turbo Rusak Bikin Tarikan Mobil Mesin Diesel Loyo, Ini Penjelasannya

Piggyback bisa disetel sesuai dengan keinginan mesin mobil.

Melakukan remap ecu dan penambahan piggyback juga akan mendongkrak tenaga mesin Kijang Innova diesel.

Itulah alasan kenapa setelah ganti turbo lebih besar wajib remap ECU.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa