Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2023

Volkswagen GTI Selanjutnya Akan Bertenaga Listrik, Ini Buktinya

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Senin, 4 September 2023 | 21:00 WIB
Volkswagen GTI akan berteknologi listrik, mobil konsep ini adalah buktinya.
Volkswagen AG
Volkswagen GTI akan berteknologi listrik, mobil konsep ini adalah buktinya.

Elemen ini terdiri dari bumper yang lebih agresif, panel gril yang memiliki garis merah khas GTI, serta pelek lebih lebar dan macho.

Interiornya juga berdesain serupa dengan ID.2all, tapi dengan tambahan nuansa merah dan fitur GTI seperti jok sporty berlapiskan kain bermotif garis.

Besar kemungkinan ID. GTI Concept berbagi MEB Entry dengan ID.2all.

Baca Juga: Inilah Volkswagen Golf GTI 380, GTI Edisi Penutup Transmisi Manual

Namun game changer pada ID. GTI Concept adalah sistem penggerak listrik berbasis Modular Electric Drive Matrix atau MEB.

Besar kemungkinan ID. GTI Concept akan berbagi platform MEB Entry penggerak roda depan dengan ID.2.

Sayangnya Volkswagen masih belum mengungkap berapa tenaga dan torsi motor listrik serta baterai yang terpasang pada platform ini.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Aion V Resmi Launching di GJAW 2024, Harga Enggak Sampai Rp 500 Juta

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa