Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Beli Rangka Motor di AHASS, Siapkan Beberapa Syarat Berikut Ini

Isal - Rabu, 16 Agustus 2023 | 14:05 WIB
Cara beli rangka eSAF di AHASS
Dok. Otomotif
Cara beli rangka eSAF di AHASS

rangka eSAF pada motor matic Honda
Isal/GridOto.com
rangka eSAF pada motor matic Honda

"Jangan lupa juga untuk fotokopi BPKB motor. Sama surat penomoran ulang dari kepolisian," tambahnya saat dihubungi GridOto pada Rabu (16/08/2023).

Beberapa syarat seperti KTP, STNK dan BPKB ini dibutuhkan sebagai verifikasi untuk menghindari penyalahgunaan.

Oya, soal harga rangka eSAF seperti milik Honda Scoopy dibanderol Rp 1,1 jutaan.

Sedangkan harga rangka Honda Vario 160 yang sudah eSAF dibanderol Rp 1,3 jutaan.

Untuk rangka penggantinya juga tidak langsung tersedia karena harus melalui proses inden, jadi kalian harus menunggu.

Jadi buat kalian yang mengalami masalah pada rangka motor bisa melakukan pembelian rangka di bengkel resmi dengan menyertakan beberapa syarat tadi Sob.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

PromonMazda di GJAW 2024, Beli Mobil Bisa Dapat Bensin Gratis

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa