Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Enggak Minat Rangka eSAF? Nih Pilihan Motor Honda yang Tidak Pakai eSAF, Harganya Minimal di Atas Rp 30 Juta

Dida Argadea - Rabu, 16 Agustus 2023 | 16:30 WIB
rangka eSAF di Honda Genio
GridOto.com
rangka eSAF di Honda Genio

Rangkanya masih menerapkan jenis underbone dengan tulangan berbentuk pipa bundar.

Kalau soal harga, Honda Forza 250 yang merupakan produk CBU ini jelas lumayan menguras kantong ya.

Dari pricelist di website resmi AHM, harga Honda Forza 250 ini dibanderol senilai Rp 90.330.000 OTR Jakarta.

Rangka Honda PCX 160
Honda
Rangka Honda PCX 160
Rangka eSAF
Dok Otomotif

Sekadar informasi buat yang belum tahu, rangka eSAF ini dibuat dari material besi lembaran yang dipress serta laser welding.

Sehingga secara struktur memang beda dari rangka pipa yang dipakai Forza 250, PCX 160 juga ADV 160.

Honda New Vario 125

Honda New Vario 125
AHM
Honda New Vario 125

Meski hadir belakangan setelah dirilisnya Honda Vario 160 yang pakai rangka eSAF, ternyata Honda New Vario 125 tercatat belum dibekali rangka eSAF.

Pasalnya Honda New Vario 125 jika diperhatikan memang tak membawa ubahan yang signifikan dibanding pendahulunya, atau boleh juga hanya disebut facelift.

Perbedaan terbesarnya pun cuma urusan desain bodinya saja yang di beberapa bagian dipoles hingga jadi lebih modern.

Selain itu pembaruan juga tercatat ada di bagian desain peleknya, dan tak lupa ada fitur tambahan salah satunya keyless system.

Kalau mesin sih sama saja dengan versi sebelumnya.

Soal harga, ini agak beda karena ia jadi satu-satunya yang harganya di bawah Rp 30 jutaan.

Tepatnya mulai Rp 22.550.000 untuk tipe CBS dan Rp 24.200.000 untuk tipe CBS-ISS, serta termahal Rp 24.450.000 untuk tipe CBS-ISS SP.

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa