Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Peredam Berbahan Aspal Lebih Baik Tapi Berat, Sebaiknya Pasang Dimana?

Aditya Pradifta - Kamis, 3 Agustus 2023 | 07:00 WIB
ILUSTRASI Toyota Kijang Innova Zenix Pasang Full Peredam di Interior
Radityo Herdianto / GridOto.com
ILUSTRASI Toyota Kijang Innova Zenix Pasang Full Peredam di Interior

GridOto.com - Peredam berbahan aspal kualitas peredamannya lebih baik tapi bobotnya berat, sebaiknya dipasang di sebelah mana?

Pilihan paling umum yang tersedia untuk komponen peredam mobil ada dua, yaitu asapal dan karet butyl.

Di antara keduanya, menurut Presiden Direktur Lombardi Auto Indonesia, Andrew Laksana, kualitas peredam berbahan aspal lebih baik peredamannya.

Namun yang menjadi kendala adalah bobotnya yang terbilang cukup berat jika dipakai pada semua sisi mobil.

"Buat di Toyota Fortuner yang dikerjakan sama Altera Auto, material yang dipakai kebanyakan adalah di rubber dengan butyl rubber dan aluminium," terang Andrew Laksana.

ILUSTRASI Interior mobil listrik Wuling Air ev disiapkan untuk pasang peredam kabin
Istimewa
ILUSTRASI Interior mobil listrik Wuling Air ev disiapkan untuk pasang peredam kabin

Baca Juga: Toyota Fortuner Pakai Rangka Jok Asli Tapi Upgrade-nya Kebangetan

"Kenapa pakainya butyl rubber itu karena dia tidak seberat aspal. Bagaimana pun kan kita tetap harus pertimbangkan faktor safety ya," ujar Andrew menambahkan.

Sebagai contoh beberapa sisi di mobil yang diminimalisasi resikonya ialah di bagian dan lantai.

"Karena kalau kita total rata-rata pemakaian peredam di mobil apalagi untuk upgrading audio itu bisa sampai 15-20 kg," ungkapnya menukas.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pasang Kepala Aki Mobil Nggak Boleh Ngasal, Begini Cara Yang Benar

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa