Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Inggris 2023

Balapan MotoGP 2023 Datang Lagi Akhir Pekan Ini, Yuk Pahami Arti Isyarat Bendera MotoGP

Rezki Alif Pambudi - Senin, 31 Juli 2023 | 17:30 WIB
Arti isyarat bendera MotoGP
roadracingworld.com
Arti isyarat bendera MotoGP

Baca Juga: Jika Pembalap Akademi Saling Menghancurkan di MotoGP, Apa Tindakan Valentino Rossi?

Bendera ini memberi tahu ke pembalap bahwa dia harus membuka racing line dan membiarkan pembalap lain melewatinya.

Biasanya, bendera ini dikibarkan saat tes, latihan, atau bisa juga untuk pembalap yang akan di-overlap.

Bendera hitam dengan lingkaran orange

Bendera ini artinya pembalap motornya mengalami masalah mekanis yang membahayakan dan harus segera keluar trek.

Bendera kuning

Bendera ini berkibar saat setiap pembalap berada di grid bersiap memulai lomba dan bisa mengindikasikan bahwa balapan ditunda karena beberapa alasan, biasanya karena alasan berbahaya.

Jika sifatnya bahaya, pembalap harus berhati-hati dan mungkin melambat.

Bendera putih

Bendera ini mengindikasikan bahwa pembalap boleh mengganti motornya saat terjadi perubahan kondisi trek.

Editor : Hendra
Sumber : MotoGP.com,intensgp.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa