Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 Inggris 2023

Fakta-fakta Unik Usai Max Verstappen Menang Balapan F1 Inggris 2023

Rezki Alif Pambudi - Senin, 10 Juli 2023 | 18:45 WIB
Fakta unik usai Max Verstappen menang F1 Inggris 2023
Formula1.com
Fakta unik usai Max Verstappen menang F1 Inggris 2023

Namun masih kalah dari Fernando Alonso dengan 15 podium beruntun, ataupun Lewis Hamilton dengan 16 podium beruntun pada 2014-2015 silam.

Rekor tertinggi dipegang Michael Schumacher dengan 19 podium beruntun pada 2001-2002.

5. Verstappen mencapai akhir pekan hattrick kedelapan dalam karirnya, yakni dengan menang, meraih pole serta lap tercepat.

Ia menyamai rekor hattrick Alain Prost dan Sebastian Vettel untuk kelima dalam daftar sepanjang masa.

Di atasnya ada Michael Schumacher (22 kali), Lewis Hamilton (19 kali), Jim Clark (11 kali) dan Juan Manuel Fangio (9 kali).

6. Dua orang Inggris di podium Silverstone untuk pertama kalinya dalam hampir 25 tahun, terakhir dilakukan David Coulthard dan Eddie Irvine pada 1999.

7. Podium dua Lando Norris adalah podium pertama McLaren di Silverstone sejak Lewis Hamilton finis kedua di Grand Prix Inggris 2010.

8. McLaren adalah konstruktor keenam yang finis di podium musim ini.

9. Lando Norris meraih podium pertamanya di F1 Inggris.

Baca Juga: Max Verstappen Menang F1 Inggris 2023, Lando Norris Amankan Podium Buat McLaren

Editor : Dida Argadea
Sumber : Formula1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa