Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Bedain Jok Kulit Retak dan Kotor, Lihat Dari Bagian Sininya Bro!

Angga Raditya - Senin, 3 Juli 2023 | 19:00 WIB
Garis hitam pada jok kulit mobil diakibatkan kotoran mengendap di sela-sela jok kulit yang lecek.
Angga Raditya
Garis hitam pada jok kulit mobil diakibatkan kotoran mengendap di sela-sela jok kulit yang lecek.

Apabila jok kulit kotor pada bagian lecek atau kerutan, "Tinggal dibersihkan lagi pasti mulus lagi," yakin Iman.

Kotoran pada lipatan jok kulit membuat jok terlihat retak
Angga Raditya
Kotoran pada lipatan jok kulit membuat jok terlihat retak

Baca Juga: Bersihin Jok Kulit Bisa Pakai Tisu Ajaib Ini Sob, Murah Lho Harganya

Iman menjelaskan, jok kulit retak punya beberapa ciri khas agar tidak salah membedakan dengan kerutan yang kotor.

"Kalau jok kulit retak itu pasti warnanya jadi lebih terang dan teksturnya kasar," detail Iman.

Warna lebih terang ini diakibatkan ada bulu-bulu halus berwarna terang pada lapisan dalam kulit pelapis.

"Kalau kulit asli, pasti bagian dalam kulitnya ada bulu-bulu asli, karena ada retakan maka bulu-bulu bawaan kulit ini jadi keluar," pungkasnya.

Jika sudah retak, maka opsi restorasi interior atau retrim jok bisa menjadi solusi.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa