Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2023

Mazda2 Facelift Meluncur di Thailand, Dapat Dua Varian Spesial Ini

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Senin, 26 Juni 2023 | 20:40 WIB
Mazda 2 Clap Pop dan Rookie Drive tersedia untuk pasar Thailand.
Mazda Thailand
Mazda 2 Clap Pop dan Rookie Drive tersedia untuk pasar Thailand.

Masuk ke interior, Rookie Drive mendapatkan aksen dasbor dan konsol tengah sewarna bodi.

Bagaimana dengan Clap Pop? Meski namanya 'pop', Clap Pop justru mendapatkan paduan warna yang lebih elegan.

Mazda2 Clap Pop yang tampil lebih elegan.

Baca Juga: Mobil Baru Mazda2 Facelift Lagi di Jepang, Sekarang Lebih Berwarna

Mazda memberikan warna Deep Crystal Blue yang berpadu dengan Ceramic Metallic White sebagai warna aksen.

Soal performa, Mazda2 Rookie Drive dan Clap Pop sama-sama dibekali mesin empat silinder bensin 1.299 cc karena masuk ke segmen Eco Car di Thailand.

Mesin SKYACTIV-G berkapasitas kecil ini mampu menghasilkan tenaga 92,5 dk dan torsi 123 Nm.

Tenaga dan torsi mesin tersebut disalurkan ke roda depan lewat transmisi otomatis 6-percepatan.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Terungkap, Tahun Depan Jeep Resmi di Bawah Naungan Indomobil

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa