Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2023

McLaren 750S Meluncur Gantikan 720S, Desainnya Hampir Gak Ada Beda

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Kamis, 27 April 2023 | 21:01 WIB
McLaren 750S telah meluncur sebagai mobil baru penerus McLaren 720S.
McLaren Automotives
McLaren 750S telah meluncur sebagai mobil baru penerus McLaren 720S.

Lalu soal performa, McLaren 750S kini dibekali mesin V8 twin turbo berkapasitas 3.994 cc yang tenaganya lebih besar.

Interior McLaren 750S.
McLaren Automotives
Interior McLaren 750S.

Baca Juga: Kurang Konsentrasi di Jalan, Bodi McLaren 720S Bonyok Usai Hantam Barrier Tol Juanda-Waru

Tepatnya mesin M840T 750S menghasilkan tenaga 750 PS atau 740 dk dan torsi puncak 800 Nm.

Tenaga dan torsi mesin tersebut disalurkan ke roda belakang lewat transmisi 7-percepatan otomatis sekuensial.

Berkat tenaga yang lebih besar, McLaren mengklaim 750S bisa berlari 0-100 km/jam dalam waktu 2,8 detik saja.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa