Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Perlu Servis CVT Motor Matic Setelah Dipakai Turing? Ini Saran Mekanik

Isal - Jumat, 28 April 2023 | 07:40 WIB
Perlukah servis CVT setelah motor dipakai turing jauh?
Isal
Perlukah servis CVT setelah motor dipakai turing jauh?

Baca Juga: Tips Servis CVT Motor Matic, Lakukan Ini Kalau Mur Pulley Sulit Dibuka

Menurut Boim, hal itu membuat kampas ganda bekerja lebih keras.

"Alhasil di bagian atau area CVT ditemui debu yang dihasilkan CVT," jelas Boim.

"Sehingga perlu dilakukan servis CVT agar tidak slip atau gredek," tuturnya saat ditemui di Jalan Pabuaran Raya No.1, Bojonggede, Bogor, Jawa Barat.

Selain itu, CVT motor matic juga disarankan diservis setelah turing jauh jika muncul kendala seperti bunyi atau slip.

Jadi liat dulu kondisinya, kalau CVT tidak ada kendala sebenarnya aman saja tidak melakukan servis CVT lagi setelah lakukan turing jauh Sob.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa