Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MUDIK & LIBUR LEBARAN 2023

Mudik Lebaran 2023, Cara Mempersiapkan Kabin Mobil yang Benar

Ryan Fasha - Senin, 17 April 2023 | 17:00 WIB
Hal penting ketika membawa barang bawaan di mobil saat liburan
Dok. Otomotif
Hal penting ketika membawa barang bawaan di mobil saat liburan

"Kaca belakang enggak boleh tertutup barang bawan karena pengemudi enggak akan bisa melihat kondisi belakang dari kaca spion tengah," bebernya.

Kalaupun ditempatkan di bawah mobil pastikan juga tidak menghalangi kaki penumpang.

Modifikasi Chevrolet Trax Activ Concept pasang roof rack di atap
Autonxt
Modifikasi Chevrolet Trax Activ Concept pasang roof rack di atap

Baca Juga: Persiapan Mudik Lebaran 2023, Penting Flushing Oli Mesin Mobil

"Jika tetap ingin membawa barang bawaan yang banyak saat mudik, bisa dengan menambahkan roof rack," terang Jusri.

Namun tetap tinggi barang bawaan enggak boleh kelewat batas karena akan sangat berbahaya.

"Barang bawaan di roof rack harus diikat dengan baik dan benar dan pastikan tertutup semuanya," tutup Justri.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Piston Bisa Bolong, Cek Ini Dulu Sebelum Nyalakan Motor Mogok Usai Terjang Banjir

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa