Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Customaxi X Yard Built 2023

Pemilik XSR 155 Mau Ikut Customaxi X Yard Built 2023, Ingat Ini Ubahan yang Dilarang

Mohammad Nurul Hidayah - Sabtu, 15 April 2023 | 15:11 WIB
4 Builder top Indonesia pamerkan karya custom Yamaha XSR 155 di Yamaha Yard Built
Harun/GridOto.com
4 Builder top Indonesia pamerkan karya custom Yamaha XSR 155 di Yamaha Yard Built

Baca Juga: Builder Sebut Ajang Customaxi X Yard Built 2023 Jadi Kiblat Custom XSR 155

Selain itu, untuk bagian mesin VVA 155 yang digendong XSR 155 juga tidak boleh diubah.

Terakhir yang harus dipertahankan adalah plat dengan tiga lubang yang ada di sebelah ujung belakang box aki XSR 155.

Peserta dilarang menghilangkan plat dengan tiga lubang yang menjadi ciri khas dan identitas Yamaha XSR 155.

Desain motor bebas, asalkan mempertahankan deltabox, mesin dan plat berlubang 3 bawaan XSR 155
Yamaha
Desain motor bebas, asalkan mempertahankan deltabox, mesin dan plat berlubang 3 bawaan XSR 155

Nah, itu tadi bagian yang tidak boleh diubah saat ikut kelas Metal Sheet Class di Customaxi X Yard Built 2023.

Untuk informasi lebih lanjut mengenai regulasi, cara mendaftar dan lainnya, kalian bisa kunjungi website www.customaxiyamaha.com.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Chery J6 Edisi Batik Cuma Ada Satu di Indonesia, Enggak Semua Orang Bisa Punya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa