Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Awas! Kebiasaan Sepele Ini Bisa Bikin Aki Motor Cepat Soak

Uje - Selasa, 11 April 2023 | 11:20 WIB
Aki motor bisa tekor dan soak karena kesalahan pemakaian pemiliknya
Rudy Hansend
Aki motor bisa tekor dan soak karena kesalahan pemakaian pemiliknya

Standar samping motor punya sensor keamanan yang akan membuat mesin otomatis mati saat standar samping terbuka.
Wisnu/GridOto.com
Standar samping motor punya sensor keamanan yang akan membuat mesin otomatis mati saat standar samping terbuka.

"Jadi memang fitur ini bisa memudahkan serta lebih safety, tapi pastikan juga kalian sudah memutar posisi kontak di posisi OFF sebelum betul-betul meninggalkan motor," tegasnya.

Karena motor-motor injeksi sekarang sangat bergantung pada kondisi aki.

"Selain itu banyak motor yang kick starternya sudah hilang sehingga makin sulit menyalakan motor dalam kondisi aki soak," tutupnya.

Tuh, jadi jangan lupa putar kontak ke posisi OFF setelah matikan motor menggunakan standar samping.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kenalkan, Inilah Nama-nama Pemilik Jalan Tol di Seluruh Pulau Jawa

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa