Baca Juga: Roda Depan Vespa Matic Terasa Oleng, Waspada Penyakit di Area Ini
"Kalau hanya sebatas setang terasa nyangkut di tengah sebaiknya diperiksa terlebih dahulu," ungkap Luthfi.
"Misalkan komstir kendur akan dikencangkan terlebih dahulu, atau sebaliknya," tutupnya saat ditemui di Jalan Raya Muchtar No.17, Sawangan, Depok, Jawa Barat.
Namun jika komstir komstir sudah distel gerak setang Vespa matic tak kunjung normal, solusi terakhirnya adalah mengganti komstir.
Nah, itu tadi penyebab gerak setang di Vespa matic tidak selancar biasanya.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR