Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kepala Silinder Melengkung Ternyata Penyebabnya Bisa Dari Sini

Ryan Fasha - Sabtu, 25 Maret 2023 | 09:00 WIB
Mesin mobil baru Innova Zenix Hybrid jauh lebih irit
Aries Aditya/GridOto.com
Mesin mobil baru Innova Zenix Hybrid jauh lebih irit

Pengecekan kepala silinder yang melengkung bisa dengan menggunakan komponen straight edge.

"Straight edge ini seperti mistar lurus yang ditempatkan di atas kepala silinder, lalu masukkan feeler gauge," beber pria yang beralamat di Jl. Hankam, Bekasi.

Ilustrasi kepala silinder mobil
Ilustrasi kepala silinder mobil

Baca Juga: Dampak Busi Mobil Enggak Diganti Secara Berkala, Bisa Bikin Begini

Pengerjaan perbaikan kepala silinder harus membubut permukaannya agar kembali rata.

Lama pengerjaan berikut pembongkaran bisa memakan waktu sekitar 2 hari.

Biaya untuk perbaikan sekitar Rp 1 jutaan sampai 3 jutaan tergantung jenis mobil berikut penggantian gasket kepala silinder.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Promo Lumayan Nih, Beli BYD di GJAW 2024 Dapat Garansi Ban Selama Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa